Posts

Showing posts from July, 2014

The Hermitage, Boutique Hotel Terbaru di Pusat Jakarta

Image
Akhir-akhir ini banyak hotel yang menyatakan diri sebagai boutique hotel. Penasaran, saya mencoba cari tahu, apa sih, definisi boutique hotel itu. Hasil mencarian melalui Google, saya menemukan definisi boutique hotel : konsep penginapan yang menghadirkan keunikan dan kemewahan. Keunikan di boutique hotel terletak pada bentuk bangunan juga dekorasinya. Biasanya, boutique hotel punya bangunan dengan gaya khas, entah itu tradisional, modern, atau art deco yang mudah dijumpai pada masa kolonial. Boutique hotel biasanya hanya punya kamar dalam jumlah yang sedikit. Salah satu boutique hotel terbaru di Jakarta ada di Jl. Cilacap No.1, Menteng, Jakarta Pusat. Hotel itu bernama The Hermitage, dikelola oleh GLA Hotel yang berbasis di Paris. Awalnya, gedung yang kini menjadi The Hermitage adalah  sebuah bangunan di bangun  1921, oleh pemerintahan Belanda. Bangunan itu digunakan sebagai kantor telekomunikasi ( Telefoongebouw ), lalu selanjutnya berubah menjadi gedung kantor Dep...